Polisi Gerak Cepat, 4 Dalang Pengeroyokan Anggota TNI AL Diringkus, Sisanya Diminta Menyerah
Senin, 24 Mei 2021 – 13:50 WIB
Gatot meminta para pelaku yang terlibat aksi pengeroyokan itu untuk menyerahkan diri.
"Daripada ditangkap lebih baik menyerah,” tegasnya.
Korban mengalami luka di bagian kepala, pelipis mata, dan badan.
Usai ditemukan terkapar oleh warga, korban langsung dibawa menuju Rumah Sakit Bhayangkara untuk mendapatkan perawatan medis.
Pada Minggu (23/5) siang, korban sudah diperbolehkan pulang ke rumah. (mcr12/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Keempat pelaku yang ditangkap merupakan otak dari pengeroyokan, perannya meneriaki maling dan mengeroyok. Pelaku lainnya diminta menyerahkan diri
Redaktur & Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Brigjen TNI Antoninho Hadiri Upacara Penutupan TMMD ke-122 Kodim 1503/Tual
- 2 Helikopter TNI Berangkat ke Filipina Untuk Jalankan Misi Kemanusiaan
- ASABRI & Kementerian Pertahanan Berkomitmen Perkuat Kolaborasi
- Satgas Port Visit 2024 Gelar Bakti Kesehatan dan Open Ship Bagi Warga Solomon Islands
- Prabowo Meninggalkan Akmil, Rangkaian Retret Kabinet Merah Putih Selesai
- Prajurit TNI AL Gagalkan Penyelundupan 64 Karung Pakaian Bekas Ilegal di Perairan Muara Selor