Polisi Jaga Ketat Terminal Kedatangan Bandara Soetta
Rabu, 21 Februari 2018 – 07:33 WIB

Polisi disiagakan di Bandara Soetta. Foto: Elfany Kurniawan/JPNN.com
Menurut dia, di setiap terminal minimal ada 30 personel dari Sabhara. Sementara dari Pam Obvit, Intelkam dan satuan lainnya tersebar terpisah.
Baca Juga:
“Kami disiagakan kalau ada massa yang datang ke terminal,” imbuhnya.
Dikabarkan pagi ini Habib Rizieq Shihab pulang dari Arab Saudi. Rencananya dia tiba pukul 09.00, tapi belum ada yang memastikan hal tersebut. (mg1/jpnn)
Polisi disiagakan guna mengantisipasi kepulangan Habib Rizieq yang direncanakan tiba di Bandara Soekarno-Hatta pada pagi ini.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Banjir Jakarta: Info Terbaru Akses Jalan Menuju Bandara Soetta
- Bea Cukai-BNN Gagalkan Penyelundupan Narkotika di Bandara Soetta, Modus Pelaku Beragam
- WNA Asal Tiongkok Paling Banyak Ditolak Masuk Indonesia
- Bea Cukai-Polri Bongkar Penyelundupan Narkotika Jaringan Timur Tengah, Begini Modus Pelaku
- Bea Cukai Soekarno-Hatta Gagalkan Penyelundupan Narkoba dengan Modus Bungkus Kopi
- Polisi Bandara Soetta Gagalkan Pengiriman Belasan CPMI ke Kamboja