Polisi Jaga Lokasi Wisata
Selama Libur Panjang
Minggu, 08 April 2012 – 03:39 WIB
Baca Juga:
“Lampu stop-an Jalan Sindangkasih di warna kuning, pengemudi bisa langsung tanpa berhenti. Supaya arus lalin (lalu lintas) tak terjebak macet,” jelas dia kepada wartawan di kantornya, kemarin (7/4).
Baca Juga:
Menurut Sutisna, tujuan wisata para pengunjung adalah Pantai Pangandaran, Ciamis. Mulai di Kecamatan Cihaurbeuti, arus lalu lintas diupayakan lancar. Sebab jalur itu merupakan kedatangan pengunjung dari arah kota besar, seperti Jakarta dan Bandung.
CIAMIS – Kabag Ops Polres Ciamis Kompol Sutisna menyatakan, pihaknya menjaga ketat beberapa lokasi wisata di wilayah hukumnya. Penjagaan diberlakukan
BERITA TERKAIT
- 525 Honorer Lulus Seleksi PPPK 2024 Tahap I PPU, Segera Isi DRH & Kelengkapan Dokumen
- KPU-Bawaslu Beri Penghargaan kepada Irjen Iqbal yang Sukses Jaga Keamanan Pilkada Riau
- Sepekan Ada 2 Kasus Bunuh Diri di Aceh, Kedua Korban Tergantung di Pohon
- Gunung Semeru Erupsi Lagi Sabtu Pagi, Tinggi Kolom Letusan 600 Meter di Atas Puncak
- Gadis Asal Tasikmalaya yang Hilang Ditemukan di Brebes, Begini Ceritanya
- Bea Cukai Malang Menggagalkan Pengiriman 414.920 Batang Rokok Ilegal