Polisi Jemput Paksa Anak Kiai Pelaku Pencabulan di Ponpes, LPSK Bereaksi Begini
Jumat, 08 Juli 2022 – 00:08 WIB

Polisi melakukan upaya penangkapan paksa terhadap MSAT atau Mas Bechi, anak kiai di Jombang. Foto: Dok. Pribadi Erwin untuk JPNN.com
Namun, anggota kepolisian menemui kendala dan diadang beberapa orang saat ingin menjemput anak kiai itu di Ponpes Shiddiqiyyah.
Ujungnya, polisi membawa puluhan orang dari Ponpes Shiddiqiyyah dalam proses penjemputan paksa kepada MSAT.
"Ada sekitar puluhan orang yang tadi dimasukkan ke tiga truk. Mereka merupakan sukarelawan, simpatisan, dan santri," ujar Kabid Humas Polda Jatim Kombes Dirmanto di Jombang, Kamis (7/7). (ast/jpnn)
LPSK mendukung upaya Polri dalam menangkap anak kiai pelaku pencabulan di salah satu ponpes di Jombang, Jatim.
Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Perlindungan Saksi dan Korban Masih Lemah, Pemerintah Harus Perkuatkan LPSK
- RUU PSK, Muslim Ayub Nilai LPSK Harus Hadir di Daerah Rawan Seperti Aceh dan Papua
- Gegara Anggaran Dipangkas, Pegawai LPSK Menyerukan Moratorium Perlindungan dan Hak
- LPSK Bakal Temui Keluarga Korban Penembakan oleh Oknum TNI AL
- LPSK Temui Keluarga Siswa Korban Penembakan di Semarang, Ini Hasilnya
- LPSK Beri Perlindungan 5 Saksi Kasus Pembunuhan Vina Cirebon