Polisi Kantongi Identitas Pemotor Terobos Tol Kelapa Gading, Tunggu Saja
Rabu, 02 Maret 2022 – 14:16 WIB
Sebelumnya, viral di sosial media rombongan pengendara supermoto yang menerobos Tol Kelapa Gading-Pulogebang pada Sabtu (26/2).
Peristiwa penerobosan tol oleh para pengendara supermoto itu terekam dalam video yang diunggah akun @merekamjakarta di Instagram.
Dalam video yang viral di media sosial itu, terlihat rombongan pengendara motor masuk ke tol. (cr3/jpnn)
Polisi telah mengantongi identitas rombongan pemotor yang terobos Tol Kelapa Gading, Sabtu (26/2).
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Polda Sumsel Tangkap Jaringan Narkoba Timur Tengah, Mau Diedarkan di Bogor
- Mantan Menkominfo Budi Arie Diperiksa Kortastipidkor Polri
- Spanduk dan Penyanderaan Karyawan PT MEG oleh Warga Rempang Jadi Latar Belakang Konflik
- Pencuri Uang Operasional KPU Langkat Ditangkap Polisi, Pelaku Ternyata
- Soal Bentrokan di Rempang, Kompolnas Awasi Kerja Polisi
- Ada Diskon Tarif Tol Saat Nataru, Cek Perinciannya