Polisi Minta Bagi Warga yang Pernah Berurusan dengan ASN Ini Segera Melapor
Rabu, 10 Februari 2021 – 21:16 WIB

SW, ASN di Lampung Utara terduga pelaku penipuan ditangkap polisi. Foto : Dok Satreskrim Polres Lampura untuk radarlampung.co.id
Sampai berita ini ditulis, tersangka SW belum dapat dikonfirmasi. Tersangka masih menjalani pemeriksaan intensif bedasarkan laporan korban.
BACA JUGA: Pembunuh Bocah Perempuan yang Mayatnya Terbungkus Karung Akhirnya Ditangkap
“Kami masih melakukan pengembangan, kami masih mencurigai adanya korban lainnya yang ditipu tersangka. Kepada warga yang pernah merasa berurusan dengan tersangka agar dapat mendatangi Polres Lampura,” tegas Kasat Reskrim AKP Gigih. (ozy/yud/radarlampung.co.id)
Seorang Aparatur Sipil Negara (ASN) di Lampung Utara harus berurusan dengan polisi karena melakukan penipuan atau penggelapan, Selasa (9/2)
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- 297 PPPK Tapin Dilantik, Bupati Yamani Beri Pesan Begini
- Tukin Dosen ASN di 49 PTN Satker Dirapel 7 Bulan, Cair Juli, Ini Daftarnya
- 5 Berita Terpopuler: ASN & Honorer Mendukung Tata Kelola Guru Diambil Pusat, Ketum PGRI Memohon kepada Mendikdasmen
- Perpres Tukin Dosen & ASN Kemdiktisaintek Terbit, 3 Menteri Ungkap 5 Poin Penting