Polisi Minta Neneng Menyerah Saja
Rabu, 24 Agustus 2011 – 05:35 WIB

Polisi Minta Neneng Menyerah Saja
Sumber Jawa Pos di Divisi Hubungan Internasional Polri menjelaskan, liaison officer atau perwira penghubung Polri di Asia Tenggara sudah diminta untuk pro aktif melakukan deteksi dengan koordinasi dengan imigrasi setempat. "Sampai sekarang (tadi malam) nelum ada data baru yang masuk," katanya.
LO Polri juga diberi kewenangan untuk berkoordinasi dengan polisi setempat melakukan penangkapan jika Neneng terdeteksi. "Ya berhak menangkap polisi di negara setempat, LO Polri hanya punya fungsi koordinasi," katanya.
Secara terpisah, Ditjen Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) mulai menelusuri istri M Nazaruddin, Neneng Sri Wahyuni. Penelusuran dilakukan di Malaysia yang diduga sebagai tempat persembunyian tersangka Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
"Pelacakan (Neneng) di Malaysia dilakukan oleh aparat imigrasi dari KBRI di Kuala Lumpur bekerja sama dengan imigrasi setempat," ujar Dirjen Imigrasi Bambang Irawan kemarin.
JAKARTA - Istri M Nazaruddin Neneng Sri Wahyuni sudah resmi jadi buron Interpol selama empat hari. Hingga kemarin, posisinya belum terdeteksi. Mabes
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi