Polisi Sebut Kejiwaan Pembunuh Ibu Kandung akan Diperiksa
Rabu, 07 Maret 2018 – 03:15 WIB
Menurut Agus, Eti telah lama ditinggal suaminya karena sering berselingkuh. ’’Ayah saya nggak mau lagi sama dia (korban, Red). Karena ibu sering selingkuh dengan laki-laki lain,” tegasnya.
Dia juga mengaku memilih tinggal hanya berdua dengan ibunya untuk membimbing ke jalan yang lebih baik. ’’Tetapi masih nggak berubah, sering marah-marah, bahkan menghina saya saat lagi ibadah. Akhirnya, puncaknya saya bunuh,” ucapnya.
Setelah membunuh ibunya, Agus melarikan diri. Dia berjalan kaki sampai Natar, Lampung Selatan. ”Saya ke Natar jalan kaki lewat hutan-hutan. Selama ini saya muter-muter saja jalan kaki,” akunya. (pip/c1/ais)
aparat kepolisian memutuskan mengambil langkah memeriksa kondisi kejiwaan Agus Wulansah, 25, yang tega membunuh ibu kandungnya, Eti Yulia, 48.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Pria Lansia di Muara Enim Dibunuh Gara-Gara Nasehati Rekan Kerja
- Bunuh Teman Wanita Seusai Berhubungan Intim, Ridho Dituntut 13 Tahun Penjara
- Kejagung Gulung Ronald Tannur di Surabaya
- Mirza-Jihan Ungkap Tiga Prioritas Bila Menang Pilkada Lampung
- Ibu Korban Pembunuhan Sebut Ada Pelaku Taruna STIP yang Tak Jadi Terdakwa
- Misteri Pembunuhan Karyawati Call Center di Semarang Terungkap, Pelaku Pacar Korban, Ini Motifnya