Polisi Salahi Prosedur saat Ganti Magasin
Sabtu, 20 September 2008 – 11:48 WIB

Polisi Salahi Prosedur saat Ganti Magasin
Namun, lanjut dia, setelah itu Suprianto mengubah posisi senjata dari posisi ''S'' yang berarti safety atau terkunci ke arah angka ''1'' atau single shoot. Selain itu, tambah dia, Suprianto kemudian mengokang senjata satu kali.
''Mestinya, dia mengokang dua kali untuk lebih memastikan agar jika ada peluru tertinggal (bisa) keluar dari senapan. Dan sesuai prosedur, senapan menghadap ke atas, bukan menyamping seperti yang dia lakukan,'' terangnya.
Setelah dikokang dua kali, lanjutnya, senjata mestinya ditembakkan ke arah atas dengan sudut 45 derajat diikuti dengan pandangan mata mengikuti senapan. Tetapi, Suprianto melakukan tembakan menyamping.
''Ini jelas menyalahi prosedur sehingga mengakibatkan peluru yang tertinggal keluar dan mengenai sasaran,'' tandasnya.
JAKARTA - Kecerobohan Bripda Suprianto berbuah pidana. Anggota Samapta Polres Bojonegoro itu terancam dua pasal sekaligus setelah peluru dari senjata
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus