Polisi Sebar Sniper di Pantura
Selasa, 01 September 2009 – 05:50 WIB

Polisi Sebar Sniper di Pantura
Lebih lanjut untuk mempersiapkan kemampuan snaper di lapangan, Kapolres Brebes AKBP Firli telah memimpin sebuah tim untuk melakukan latihan menembak di Hutan desa Banjarharjo Kecamatan Banjarharjo. Dalam kesempatan itu, sekitar 100 anggota terlibat dalam latihan, termasuk diantaranya dari perwira, Resmob, kanit resintel, kapolsek, dan Samapta.
Latihan dilakukan dengan menggunakan senjata laras pendek jenis P2 maupun laras panjang. Untuk penempatan snaper, akan dilakukan saat H-10 sampai H+10 lebaran.(JPNN)
BREBES – Polisi benar-benar serius dalam mengamankan pemudik yang melintasi wilayah Pantai Utara (Pantura) Jawa. Di wilayah Polres Brebes
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi