Polisi Sebut Itu Bukan Kongres, Tapi Hanya Isi Absensi
Selasa, 11 Desember 2012 – 08:30 WIB

RAPAT TERTUTUP-(dari kiri ke kanan) Sekjen PSSI Halim Mahfudz, Perwakilan dari AFC James Ktching, FIFA Marco Leal, Jeysing Muhthiah, Ketua Umum PSSI Djohar Arifin bersama dengan Kapolres Palangka Raya AKBP Hendra Rochmawan, Asisten I Pemprov Kalteng Muchtar saat melakukan rapat tertutup terkait izin pelaksanaan KLB di ruang koridor Hotel Aquarius,Senin (10/12) pagi. FOTO: SONY IMAN/KALTENG POS
Sementara Kabid Humas Polda Kalteng AKBP H Pambudi R mengatakan, larangan untuk digelarnya KLB PSSI oleh aparat kepolisian karena alasan panitia tidak mengantongi izin dari Pemerintah Pusat untuk menggelar kongres tersebut. Pihaknya belum menerima adanya izin dari Pemerintah Pusat untuk pelaksanaan untuk tidak memberikan izin menggelar kongres di Ballroom Hotel Aquarius ini.
“Apa yang dilakukan PSSI itu bukanlah kongres, tetapi hanya peserta yang mengisi absensi untuk mengecek kehadiran peserta saja. Menurut saya, ini bukan kongres hanya pertemuan biasa saja anggota PSSI, sehingga tetap dibiarkan saat mereka lakukan di ruang lobi Aquarius Boutique Hotel," kata AKBP Pambudi, kemarin.(son)
PALANGKA RAYA-Sebelum pelaksanaan Kongres dilaksanakan, malam sebelumnya Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) melakukan pembahasan sidang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A