Polisi Sebut Jakarta Sasaran Sindikat Pengedaran Narkoba
Kamis, 12 November 2020 – 23:57 WIB

Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Nana Sudjana saat memberikan keterangan pers di Lapangan Promoter Polda Metro Jaya, Kamis (12/11). Foto: Fransikus Adryanto Pratama/JPNN
jpnn.com, JAKARTA - Polda Metro Jaya membekuk 330 tersangka narkoba dalam operasi nila jaya 2020.
Adapun, operasi itu berlangsung selama dua pekan yakni 19 Oktober sampai dengan 2 November.
Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Nana Sudjana menegaskan penangkapan ratusan pengguna narkoba itu menunjukan bahwa DKI Jakarta tidak luput dari bisnis gelap narkoba.
"Ini menunjukkan Jakarta dan sekitarnya karena ini merupakan sasaran peredaran narkoba yang dilakukan oleh sindikat narkoba ini," ungkap Nana kepada wartawan di Polda Metro Jaya, Kamis (12/11).
Polda Metro Jaya membekuk 330 tersangka narkoba dalam operasi nila jaya 2020. operasi itu berlangsung selama dua pekan yakni 19 Oktober sampai dengan 2 November.
BERITA TERKAIT
- Klarifikasi Polda Jateng soal Intimidasi Ibu Korban di Kasus Brigadir AK
- Analisis Reza soal Kejahatan AKBP Fajar Pemangsa Anak-Anak
- Komisi III Dukung Sanksi PTDH untuk Oknum Polisi Terlibat Pemerasan di Kepri
- Tongkang Batu Bara Tabrak Rumah Warga di Sungai Musi, Polisi Olah TKP
- Harmoni Ramadan, Kebersamaan TNI-Polri di Halaman Mapolda Riau
- Penyebab Kebakaran 3 Gerbong KA Cadangan di Stasiun Tugu Yogyakarta Masih Ditelusuri