Polisi Selidiki Sekolah Ambruk
Senin, 04 Maret 2013 – 08:36 WIB

Polisi Selidiki Sekolah Ambruk
CIAMIS – Polres Ciamis akan menyelidiki kasus ambruknya atap ruang kelas 5B dan kelas 6 SDN 1 Bojongmengger Kecamatan Cijeungjing Kabupaten Ciamis pada Jumat (1/3) pada pukul 22.15. Karena, atap sekolah tersebut ambruk bukan akibat bencana alam. Di tempat lain, Kepala SDN 1 Bojongmengger Julianto menyatakan Pelaksana CV Rizki Utama Uyun --pemborong-- sudah datang ke sekolah. Menurut dia, Uyun mengaku akan bertanggung jawab penuh terhadap perbaikan atap dua ruang kelas yang ambruk.
“Kita akan selidiki masalah ini guna memastikan penyebabnya, kenapa,” ungkap Kepala Satuan Reserse Kriminal Kepolisian Resor Ciamis Ajun Komisaris Polisi Shohet SH MH kepada Radar (Grup JPNN), Minggu (3/3).
Baca Juga:
Sebagai langkah awal dari penyelidikan, kata mantan kapolsek Cihaurbeuti ini, Satuan Reskrim akan mengambil sampel bahan bangunan untuk diteliti, apakah atap baja ringan itu sesuai spek atau tidak.
Baca Juga:
CIAMIS – Polres Ciamis akan menyelidiki kasus ambruknya atap ruang kelas 5B dan kelas 6 SDN 1 Bojongmengger Kecamatan Cijeungjing Kabupaten
BERITA TERKAIT
- PPPK 2024 yang Baru Dilantik Jangan Sok Tahu, Begitu Pesan Pak Totok
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman