Polisi Sita Sejumlah Obat Bius dari TKP Pemerkosaan Dokter Residen RSHS Bandung
Jumat, 11 April 2025 – 19:53 WIB

Dirreskrimum Polda Jawa Barat Kombes Pol Surawan saat ditemui seusai olah TKP di Rumah Sakit (RS) Hasan Sadikin, Kota Bandung, Jumat (11/4/2025). Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com
Nantinya, hasil Puslabfor ini, akan menjadi acuan dari penyelidikan. (mcr27/jpnn)
Polisi menyampaikan hasil olah TKP kasus pemerkosaan oleh dokter residen yang terjadi di RS Hasan Sadikin, Kota Bandung.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
BERITA TERKAIT
- Dendam Pribadi Jadi Motif Penusukan Pria di Ogan Ilir, Pelaku Sudah Ditahan Polisi
- Berawal dari Informasi Masyarakat, Polisi Tangkap Pelaku Penyalahgunaan Narkotika di Mura
- Peserta PPDS Diduga Perkosa Pasien, Anggota DPR Minta STR dan SIP Pelaku Dicabut
- Geger Pengakuan Eks Tahanan soal Pungli di Rutan Polda Jateng, Bayar Kamar Rp 1 Juta
- Polisi Anggota Polres Tangsel Meraba-raba Istri Orang, Viral
- Polisi Olah TKP Pemerkosaan Dokter Priguna di RSHS Bandung