Polisi Tangkap Ratusan Mafia WNA Tiongkok
Jumat, 10 Juni 2011 – 15:42 WIB

Polisi Tangkap Ratusan Mafia WNA Tiongkok
Namun demikian, Anton belum mau merinci jenis kejahatan online apa yang dilakukan oleh para terduga itu. Yang jelas tambahnya, dari laporan kepolisian RRC dan Taiwan, sebagian besar mereka melakukan penipuan melalui dunia maya.
Baca Juga:
"Banyak ya, mereka melakukan kejahatan cyber crime. Itu bisa melakukan penipuan-penipuan, sama seperti orang di Indonesia, kirim SMS dan sebagainya. Di sana juga demikian. Yang dirugikan di sana, orangnya banyak sekali," tambahnya.
Dari hasil penyelidikan sementara, menurut Anton, mereka yang tertangkap ini merupakan jaringan terkait dalam beberapa sindikat. "Pada umumnya mereka satu sindikat. Ini kejahatan terorganisir. Artinya, satu sama lain saling terkait. Termasuk menawarkan saham-lah, seolah-olah mereka dari perusahaan. Hanya, korban bukan dari kita," tambah Kabag Penum Div Humas Polri, Kombespol Boy Rafli Amar. (zul/jpnn)
JAKARTA - Aparat gabungan dari Mabes Polri dan Polda Metro Jaya menangkap sekitar 170 warga Tiongkok dan Taiwan, di beberapa lokasi di ibukota Jakarta,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi