Polisi Temukan 10.000 Tanaman Ganja di Lereng Gunung Semeru
Sabtu, 21 September 2024 – 01:00 WIB

Polres Lumajang melakukan penyisiran lagi di lereng Gunung Semeru dan menemukan sekitar 10.000 batang tanaman ganja yang tumbuh subur di lokasi tersebut pada Jumat (20/9/2024). (ANTARA/HO-Polres Lumajang)
Sebelumnya Polres Lumajang menemukan 453 tanaman ganja dengan menangkap dua orang yang diduga sebagai pelaku yang menanam tanaman ganja di lereng Gunung Semeru tersebut berinisial P dan Y pada Rabu (18/9).
Ratusan tanaman ganja tersebut ditemukan di empat titik dengan ketinggian batang tanaman mencapai 1,5 hingga 2 meter yang diprediksi berusia 3-4 bulan, sehingga siap panen. (antara/jpnn)
Polres Lumajang menemukan 10.000 tanaman ganja di lereng Gunung Semeru, Jawa Timur.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Bawa 2,2 Kg Ganja, Orang Ini Ditangkap Polisi, Ada yang Kenal?
- Gunung Semeru Erupsi, Tinggi Letusan Mencapai 1.100 Meter
- Seorang Pria di Bandung Disuruh Merawat Tanaman Oleh Kakaknya, Ternyata Pohon Ganja
- Ditangkap di Bandung, Fariz RM Diduga Pesan Narkoba Melalui Sopir
- BPBD Minta Warga di Lereng Gunung Semeru Waspada Hujan Abu
- Tim Bareskrim Bergerak ke Pasaman Barat Sumbar, Hasilnya Luar Biasa