Polisi Temukan 700 Ribu Kondom Curian
Jumat, 18 Maret 2011 – 10:20 WIB

Polisi Temukan 700 Ribu Kondom Curian
Awal Februari lalu, perusahaan karet asal Jepang tersebut melaporkan terjadinya pencurian sekitar 85 ribu kotak kondom di Malaysia. Mereka menyatakan, kondom tersebut hilang saat dalam perjalanan dari perusahaan menuju pelabuhan.
Pencurian tersebut baru diketahui ketika peti kemas yang tiba di tujuan, ternyata kosong. Juru Bicara Perusahaan Norinari Wakui mengatakan, kunci kontainer telah diganti sebelum meninggalkan pelabuhan Malaysia.
Perusahaan itu menyebut kejadian pada 26 Januari tersebut sebagai "kesialan". Karena baru pertama kali kasus pencurian menimpa mereka. Jumlah pasti kondom tersebut 725 ribu buah. (cak/dos/ito/jpnn)
KUALA LUMPUR - Pencurian kondom berskala besar terungkap. Kepolisian Malaysia menyatakan telah menemukan sekitar 700 ribu alat kontrasepsi dari karet,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza