Polisi Temukan Kaki dan Kepala Jurnalis Korban Mutilasi

Polisi Temukan Kaki dan Kepala Jurnalis Korban Mutilasi
Jurnalis yang terbunuh, Kim Wall. Foto: AFP

Dalam penyelidikan diketahui bahwa ada 15 luka tusuk di tubuh tanpa tangan tersebut. Dugaan pembunuhan pun kian kuat.

Status tahanan Madsen bakal berakhir pada 31 Oktober. Setelah itu, pengadilan akan menentukan apakah dia tetap ditahan atau tidak. Namun, dengan penemuan kepala dan kaki Wall, Madsen tampaknya akan mendekam lebih lama di penjara.

Sampai sekarang, satu-satunya bagian tubuh Wall yang belum ditemukan adalah tangan. (AP/Reuters/BBC/CNN/c15/hep)


Polisi akhirnya menemukan kaki dan kepala Kim Wall, jurnalis yang diduga dimutilasi pengusaha nyentrik Peter Madsen


Redaktur & Reporter : Adil

Sumber Jawa Pos

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News