Polisi Tetapkan 5 Tersangka Pengeroyokan yang Menewaskan Kakek Wiyanto
Selasa, 25 Januari 2022 – 13:00 WIB

Lima pelaku pengeroyokan kakek lansia di Jakarta Timur ditetapkan sebagai tersangka di Mapolres Metro Jakarta Timur, Selasa (25/1/2022) Foto: Kenny Kurnia Putra/ JPNN.com
Wiyanto Halim tewas akibat dikeroyok massa di Cakung, Jakarta Timur, Minggu (23/1) dini hari.
Peristiwa pengeroyokan tersebut berawal pemotor yang disenggol korban mengakui memprovokasi massa dengan meneriaki korban yang notabene pemilik kendaraan Toyota Rush bernopol 1859 SYL sebagai maling. (mcr8/jpnn)
Polisi telah menetapkan lima orang pelaku pengeroyokan yang menewaskan kakek Wiyanto Halim, 89, di Pulo Kambing, Cakung, Jakarta Timur.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Curi Gardan Mobil Truk, Pria di Banyuasin Ditangkap Polisi
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir