Polisi Tewas Bersimbah Darah di Depok Anggota Densus?
Selasa, 01 Januari 2019 – 01:46 WIB

Police Line. foto: ilustrasi for sumeks
“Selanjutnya, setelah dibantu oleh masyarakat dan anggota Polsek Pancoran Mas, korban dibawa ke rumah sakit,” kata dia dalam keterangannya, Senin malam.
Saat itu, korban sempat mendapat pertolongan medis di RS Bhakti Yuda, namun nyawa korban tak bisa tertolong.
“Saat ini masih dilakukan olah TKP oleh Tim Polresta Depok. Sementara korban akan dibawa ke RS Polri untuk autopsi,” tandas dia. (cuy/jpnn)
Polisi yang tewas sempat dibawa ke rumah sakit tapi nyawanya tak tertolong karena luka parah di kepala.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Kata Brigjen TNI Rikas Hidayatullah soal 3 Polisi Tewas Ditembak di Way Kanan
- 3 Polisi Tewas Ditembak di Lokasi Judi Sabung Ayam, TNI Turun Tangan
- 3 Polisi Tewas Ditembak di Way Kanan Mengalami Luka di Kepala
- Gerebek Lokasi Judi Sabung Ayam, 3 Polisi Tewas Ditembak
- Kementan Gandeng Densus 88, Dorong Kewirausahaan dan Ketenagakerjaan Sektor Pertanian
- Polisi Tewas Akibat Tabrak Lari di Cengkareng Jakarta Barat