Polisi Ubah Protap Hadapi Massa Bersenjata

Polisi Ubah Protap Hadapi Massa Bersenjata
Polisi Ubah Protap Hadapi Massa Bersenjata
“Dirumuskan konsep protap penanganan massa yang membawa senjata. Akan lebih diperjelas,” terangnya. Hanya saja, dia tidak menguraikan lebih detil konsep dimaksud. Dia hanya mengatakan, protap baru akan diuji coba dipraktekkan oleh kesatuan Brimob di Mako Brimob, Kelapa Dua, Sabtu pagi tadi.

Tahap berikutnya, akan disosialisasikan ke kalangan masyarakat, terutama LSM dan Komnas HAM. Tujuannya, agar mereka tahu dengan konsep baru ini, sehingga diharapkan tidak ada lagi tudingan pelanggaran HAM saat aparat kepolisian bertindak tegas di lapangan. (sam/jpnn)


JAKARTA – Kepolisian memetik pelajaran berharga dari serangkaian kerusuhan massa yang melibatkan penggunaan senjata, terutama senjata tajam,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News