Polisi Usut Penembak Demonstran Batam
Selasa, 29 November 2011 – 19:42 WIB
Namun demikian secara umum Boy, sangat menyesalkan adanya aksi anarkis yang terjadi dalam aksi unjukrasa itu. Seharusnya kerugian tersebut tidak akan terjadi jika aksi dilakukan secara baik.
‘’Yang di Batam kan sebenarnya apabila kita lakukan dengan kepala dingin, pikiran yang jernih, saya yakin tidak perlu lah. Tidak perlu melakukan pengrusakan terhadap kantor polisi, kendaraan polisi. Artinya teruslah berdialog,’’ tambahnya.
‘’Unjuk rasa itu adalah sesuatu yang dijamin undang-undang. Tapi mekanismenya, tata caranya, jangan sampai melanggar undang-undang,’’pungkasnya.(zul/jpnn)
JAKARTA—Polri mengaku akan mendalami pelaku penembakan warga dalam aksi unjukrasa di Batam, Kepulauan Riau pekan lalu. Ini menindaklanjuti
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seorang Kakek Digigit Komodo di Pulau Rinca, Begini Kondisinya
- Polda Sumsel Tangkap Jaringan Narkoba Timur Tengah, Mau Diedarkan di Bogor
- Irjen Iqbal Ingatkan Pengusaha Angkutan Umum Utamakan Keselamatan Penumpang Saat Natal & Tahun Baru
- Pengamanan Nataru, Irjen Iqbal Ancam Copot Pejabat yang Tak Becus Jaga Masyarakat
- 1 Perahu Nelayan Mukomuko Karam Diterjang Ombak Besar
- Siang Ini Dua RT di Kelurahan Pluit Terendam Banjir Rob