Polisi Usut Situs Jasa Pembunuh Bayaran

Polisi Usut Situs Jasa Pembunuh Bayaran
Tampilan blog tentang jasa pembunuh bayaran yang beralamat di Indobelati.blogspot.com.
"Metode pembunuhan terserah bapak/ibu. Bisa langsung ditembak (disamarkan dengan perampokan), kecelakaan lalu-lintas (seperti sabotase rem), atau diracun dengan racun yang tersamarkan (akan tampak seperti serangan jantung), dll...Jangan segan untuk menghubungi kami. rahasia terjamin,’’ tulis pemilik blog tersebut dalam penawarannya.

Tidak lupa, si pemilik admin blog mencantumkan alamat email yang bisa dihubungi pemesan di indobelati@yahoo.com. "Kami akan membalas email anda dalam 24 jam,’’ imbuhnya.(zul/jpnn)

JAKARTA -  Polri mengaku tengah mengusut pemilik blog (situs) yang beralamat di Indobelati.blogspot.com. Pasalnya, blog tersebut menawarkan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News