Polisi yang Tak Bawa Istri Disuruh Push Up
Sabtu, 04 Januari 2020 – 01:15 WIB

Tampak personel Polres Malinau membawa istri dan anak saat upacara korps raport kenaikan pangkat Polres Malinau, Senin (30/12). FOTO: AGUSSALAM SANIP/RADAR TARAKAN
Terkait hukuman yang tidak membawa istri, suami atau keluarga pada saat kenaikan pangkat, Kabag Sumda menegaskan bahwa itu hanya sebuah tradisi saja, agar keluarga bersama hidup harmonis.
“Itu hanya tradisi saja. Supaya ke depan juga anggota itu menghadirkan istrinya kalau sudah punya istri. Karena istri ini juga sangat mendukung tugas suaminya. Jadi kami hadirkan memang istri, karena kebahagiaan ini kan bukan hanya untuk anggota tersebut. Termasuk juga istrinya, termasuk anak-anaknya, bahkan mungkin orang tuanya pun bangga kalau anaknya memiliki karir yang baik,” jelasnya. (***/fly)
VIDEO: Kekasih Irma Dharmawangsa Jalan Sama Cewek Lain
Kapolres bersama istri dan para pejabat utama Polres Malinau menyalami satu per satu personel Polres Malinau yang baru naik pangkat.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Arus Mudik Padat, Contraflow Berlaku di Tol Cipali dan Jakarta-Cikampek
- Kiprah Mukti Juharsa Berantas Jaringan Narkotika Internasional Berujung Promosi Jadi Irjen
- Kapolda Riau Pantau Jalur Mudik dari Udara, Pastikan Lalu Lintas Lancar dan Aman
- Salat Id di Wilayah Polres Priok Berjalan Khidmat Berkat Sinergi Masyarakat dan Aparat
- Begini Kronologi dan Motif Sekuriti Tikam Polisi hingga 2 Orang Tewas di Rohil
- Pelaku Penikaman Polisi di Pos Kompleks BMH Bagansiapiapi Ditangkap