Politikus Gerindra Kesal Spanduk Kampanyenya Dirusak Orang
Kamis, 27 Desember 2018 – 22:56 WIB
Dia memilih untuk meredam emosi. Tak lama setelah kejadian, dia menghubungi Aden. Dia juga berkoordinasi dengan RT tempat tinggal pelaku.
Aden menyatakan bahwa persaingan saat musim kampanye seperti saat ini sudah biasa. Namun, caranya tidak merusak APK milik caleg lain.
Aden tidak mempermasalahkan caleg lain untuk memasang APK di mana pun. ''Karena ini pelakunya ketahuan, saya laporkan ke Polsek Wonokromo,'' kata Aden. (sal/c19/git/jpnn)
Alat peraga kampanye berupa spanduk milik politikus Gerindra dirusak di beberapa tempat.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Penting, Membersihkan Ruang Publik dari APK Setelah Masa Kampanye
- Seluruh APK yang Ditertibkan Akan Dimusnahkan
- Ini Alasan KPU Memperbolehkan Gambar Prabowo di APK Calon Kada
- APK Paslon Kustini-Sukamto Diduga Dirusak, Begini Sikap Bawaslu Sleman.
- APK Cawalkot di Pemakaman, Bawaslu Turun Tangan
- Tim Hukum Minta Bawaslu Gerak Cepat Ungkap Pelaku Perusakan Baliho RIDO