Politikus PAN: Ini Sepele tetapi Fatal, Jangan Permalukan Presiden Jokowi
Selasa, 16 November 2021 – 09:22 WIB

Anggota Komisi VI DPR RI Fraksi PAN Abdul Hakim Bafagih. Foto: Humas DPR RI
Dengan pergelaran WSBK yang tinggal menghitung hari, ITDC harus segera sadar dan membenahi kinerjanya.
Sebab, menurut dia, even tersebut akan sangat menentukan kepercayaan dunia serta berdampak besar bagi kebangkitan pariwisata nasional khususnya bagi perekonomian Nusa Tenggara Barat.(fri/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Politikus PAN mengingatkan jangan mempermalukan Presiden Jokowi. Hal itu terkait insiden viralnya video unboxing motor Ducati beberapa hari lalu, dan pada Minggu (14/11/2021) sirkuit Mandalika kembali bikin heboh.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya