Politikus PDIP Kritik Aksi Bela Islam, PA 212 Tagih Janji Potong Kuping Ruhut
Sabtu, 26 Maret 2022 – 05:32 WIB

Ruhut Sitompul. Foto: dokumen JPNN.Com
Ruhut Sitompul sebelumnya menanggapi pernyataan petinggi Persaudaraan Alumni (PA) 212 yang mengajak beberapa ormas Islam lain bergabung dalam Aksi Bela Islam 2503.
Pantauan di lokasi, massa aksi yang terkonsentrasi di Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, itu jumlahnya sekitar kisaran 200 hingga 400 orang.
Menurut Ruhut, hal itu menunjukkan PA 212 tidak punya daya tarik bagi ormas lain.
"Di mana ada gula di situ ada semut. Apa mereka gula? Tidak. Tidak akan ada ormas yang gabung sama mereka (PA 212, red)," kata Ruhut Sitompul sambil tertawa saat dihubungi JPNN.com, Jumat (25/3). (cuy/jpnn)
Kubu PA 212 menagih janji dari Ruhut Sitompul untuk memotong kuping saat Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok kalah di Pilgub DKI Jakarta 2017
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Poo Cendana
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan
- PSI: Ahok Seharusnya Jadi Whistle Blower Saat Masih Menjabat Komut