Politisi Heran, PSSI Suka Ngadu ke FIFA
Kamis, 19 Januari 2012 – 17:46 WIB
JAKARTA -- Wakil Ketua DPR bidang Kesra, Taufik Kurniawan, menegaskan, legislatif tidak memihak siapa pun terkait polemik yang terjadi di tubuh Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI). Apalagi, kata Taufik, setiap ada masalah langsung melaporkan ke FIFA. "FIFA itu bukan hanya ngurus PSSI, tapi (soal sepakbola) di seluruh dunia. Apalagi, maaf saja,mungkin masalah kita itu bukan prioritas utama FIFA," katanya.
Namun, Taufik menegaskan sangat prihatin dengan polemik yang tak pernah tuntas di induk organisasi sepakbola tertinggi dalam negeri itu.
Baca Juga:
"Sebetulnya DPR tidak memihak kepada salah satu pihak manapun. Cuma memang kita sangat prihatin dan sedih banget. Permasalahan PSSI tak pernah tuntas dan kita sudah saatnya harus memiliki rasa malu," kata Taufik, Kamis (19/1), kepada JPNN, di Gedung DPR, Senayan, Jakarta.
Baca Juga:
JAKARTA -- Wakil Ketua DPR bidang Kesra, Taufik Kurniawan, menegaskan, legislatif tidak memihak siapa pun terkait polemik yang terjadi di tubuh Persatuan
BERITA TERKAIT
- Mediol Gemilang, Petrokimia Gresik Pupus Harapan TNI AU ke Final Livoli Divisi Utama
- Tanpa Kekuatan Terbaik, TNI AL Bikin Kejutan Masuk Final Livoli Divisi Utama 2024
- Mengintip Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026, Seberapa Dekat?
- Diikuti 20 Tim, Babak Grand Finale Meet the World SKF Siap Digelar di Jakarta
- Pj Gubernur Apresiasi Dampak Positif Aquabike World Championship bagi Sumut
- FIBA Asia Cup 2025: Timnas Basket Putra Cari Peluang Kemenangan Melawan Korea