Politisi Ikut Ribut, Desak Djohar Mundur
Minggu, 02 Desember 2012 – 18:45 WIB

Djohar Arifin. Foto: Charlie L/Indopos
JAKARTA -- Tim Nasional Indonesia sudah tersingkir dari AFF Suzuki Cup 2012. Anggota Komisi X DPR, Zulfadhli menegaskan, Djohar Arifin sebaiknya segera mundur dari jabatan Ketua Umum PSSI. Langkah ini dianggap tepat sebagai wujud pertanggungjawaban atas kegagalan timnas di AFF 2012. Ia menambahkan, pada 2006 tersebut Indonesia mengakhiri babak penyisihan di posisi ketiga dengan mengumpulkan lima poin dari hasil dua kali imbang dan satu kali kemenangan dan tanpa kekalahan.
Zulfadhli mengatakan, setelah disingkirkan Malaysia dalam pertandingan yang paling menentukan Sabtu (1/12) malam di Stadion Nasional Bukit Jalil Kuala Lumpur, timnas yang diwakili oleh mayoritas pemain dari Indonesian Premier Lague (IPL) mencatatkan rekor terburuk sepanjang sejarah keikutsertaan di Piala AFF yang dulunya bernama Tiger Cup itu.
Baca Juga:
"Sepanjang keikutsertaan Indonesia dalam ajang dua tahunan tersebut untuk kedua kalinya Indonesia gagal melaju ke babak semi final, kegagalan pertama diperoleh ketika Singapura ditunjuk sebagai host pada tahun 2006, saat itu Indonesia disingkirkan oleh Tuan Rumah Singapura dan Vietnam," katanya, Minggu (2/12).
Baca Juga:
JAKARTA -- Tim Nasional Indonesia sudah tersingkir dari AFF Suzuki Cup 2012. Anggota Komisi X DPR, Zulfadhli menegaskan, Djohar Arifin sebaiknya
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025