Politisi PD Minta LPSK Lindungi Nunun
Selasa, 13 Desember 2011 – 15:30 WIB

Politisi PD Minta LPSK Lindungi Nunun
JAKARTA -- Ketua DPP Partai Demokrat Bidang Pemberantasan Korupsi dan Mafia Hukum, Didi Irawadi mendesak Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) untuk melindungi tersangka kasus suap pemilihan Deputi Senior Bank Indonesia, Nunun Nurbaety. "Saya berharap Nunun berkenan bekerjasama dengan penegak hukum untuk bisa mengusut tuntas dan membongkar dugaan suap pemilihan DGS BI," imbuh Didi yang juga Anggota Komisi III DPR RI, itu.
"LPSK harus lindungi Nunun," tegas Didi, Selasa (13/12), di Jakarta. Ia mensinyalir, ada aktor besar yang belum terungkap di balik kasus yang melibatkan istri bekas Wakapolri Adang Daradjatun, itu.
Baca Juga:
Tertangkapnya Nunun diharapkan, diharapkan bisa membuka tabir gelap kasus dugaan suap dalam pemilihan Deputi Gubenur Senior Bank Indonesia (DGS).
Baca Juga:
JAKARTA -- Ketua DPP Partai Demokrat Bidang Pemberantasan Korupsi dan Mafia Hukum, Didi Irawadi mendesak Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK)
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi