Politisi PKB Anggap MK dan KPK Masih Dipercaya Rakyat
Jumat, 21 Desember 2012 – 20:58 WIB

Politisi PKB Anggap MK dan KPK Masih Dipercaya Rakyat
"Terlepas dari asas praduga tidak bersalah, mayoritas anggota DPR dipersepsi miring oleh masyarakat. Hanya sebagian kecil yang bisa terbebas dari dugaan pelanggaran hukum, moral atau kode etik," tegas Gus Choi.
Baca Juga:
Terakhir Gus Choi juga merefleksikan posisi media sepanjang tahun 2012 yang dia anggap sebagai komunitas yang terhindar dari fenomena titiknadir.
"Media massa, dengan segala kebebasan yang diperjuangkan semakin memberikan kontribusi positif terhadap perjalanan demokrasi bangsa," ungkap Effendy Choirie. (fas/jpnn)
JAKARTA - Politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) A Effendy Choirie mengatakan secara umum tahun 2012 merupakan tahun titiknadir bagi eksekutif,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah