Politisi PPP Anggap APBN Bukan untuk Rakyat Kecil
Sabtu, 20 Agustus 2011 – 15:51 WIB
"Kalau dari subsidi bisa dialihkan, paling Rp5 triliun untuk membangun receiving terminal. Daripada untuk subsidi yang hanya dinikmati orang mampu," jelasnya.
Sekretaris Jendral PPP itu menambahkan, subsidi juga bisa dialihkan untuk penguatan infrastruktur listrik. "Sejak merdeka sampai saat ini, listrik kita baru 67 persen," jelasnya lagi. (boy/jpnn)
JAKARTA - Banyak tudingan bahwa Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) selama ini tidak memihak kepada rakyat kecil. Sebab, selama ini justru
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ingin Teruskan Program Anies yang Ditolak PDIP, Pram Tegaskan Bukan Gubernur Partai
- Kaesang Yakin Heri-Vinsen Akan Memperbaiki Kabupaten Landak
- Irjen Suyudi Ingatkan Personel Polri di TPS Tak Boleh Lengah
- Aman, KPU Garut Sudah Terima Surat Suara Tambahan
- Tyas A Fatoni Apresiasi Prestasi Dekranasda Sumut di Gebyar Kreasi Nusantara
- Pemda Jangan Lepas Tangan Awasi Tahapan Pilkada 2024