Politisi Tuntut Di Montezemolo Mundur
Selasa, 16 November 2010 – 13:08 WIB

Politisi Tuntut Di Montezemolo Mundur
Baca Juga:
Peluang tersebut terbuka lebar setelah Alonso mampu meebut posisi start ketiga. Meski di awal balapan urutannya turun ke tangga empat, kans Alonso untuk tetap jadi juara sesungguhnya masih terbuka lebar. Namun Ferrari kemudian salah berstrategi. Dua kali memasukkan Alonso ke pitstop, pembalap 29 tahun itu tak mampu merangsek naik kembali ke papan atas dan akhirnya harus menyudahi laga dengan duduk di posisi ketujuh.
Baca Juga:
Pembalap Red Bull-Renault Sebastian Vettel menjuara GP Abu Dhabi, sementara Alonso tak mampu melewati pembalap Renault Vitaly Petrov. Kegagalan Alonso menjadi juara dunia itu dianggap menjadi kesalahan di Montezemolo. Berdasarkan laporan AS , Montezemolo pun diminta turun dari jabatannya oleh seorang menteri.
ROMA - Fernando Alonso pantas menyesali hasil buruk di balapan terakhir yang berlangsung di Abu Dhabi. Dia hanya mampu masuk finis di posisi ketujuh.
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah