Polres Inhu Tindak 9 Pengendara Saat Razia Balap Liar
Minggu, 02 Februari 2025 – 11:44 WIB

Polisi saat mengamankan 9 motor pemuda pelanggar lalu lintas di Pasir Penyu. Foto: dok Polres Inhu
Sembilan pengendara motor itu ditilang, serta kendaraannya diamankan sementara hingga orang tuanya datang menjemput ke Polsek Pasir Penyu.
Fahrian menegaskan operasi ini merupakan bagian dari upaya menciptakan ketertiban dan keamanan berlalu lintas di wilayahnya.
“Kami akan terus melakukan razia seperti ini untuk menekan pelanggaran lalu lintas, terutama penggunaan knalpot brong yang meresahkan masyarakat serta pelanggaran helm yang membahayakan pengendara sendiri,” ujar Fahrian.
Alumni Akpol 2005 ini juga mengimbau masyarakat untuk mematuhi peraturan lalu lintas demi keselamatan bersama. (mcr36/jpnn)
Razia balap liar, Polres Indragiri Hulu (Inhu) amankan 9 motor pemuda yang tak taat peraturan lalu lintas.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Pakar Transportasi: Revisi UU Lalu Lintas Solusi Atasi Persoalan ODOL
- Sadis, Seorang Istri di Inhu Aniaya Suami hingga Tewas, Motifnya tak Disangka
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang
- Bersama Pemda, Polres Inhu Gelar Fun Run Anti-Karhutla
- Kondisi Terkini Lalu Lintas di Pelabuhan Merak pada Puncak Arus Balik 2025