Polres Tetangga Siap Kirim Anggota ke OKU
Jumat, 08 Maret 2013 – 06:19 WIB

Mapolres OKU membara setelah diserang anggota TNI Kamis (7/3) pagi (7/3). FOTO:Gus Munir/SUMATERA EKSPRES.
MUARA ENIM - Dengan adanya aksi pembakaran Mapolres OKU dan Mapolsek lainnya, yang diduga dilakukan oknum TNI, membuat Polres Muara Enim, mengembalikan atau memulangkan masing-masing satu peleton anggota Polres OKU dan OKUT, yang selama ini diperbantukan pengamanan Pemilukada Cabup-Cawabup Muara Enim.
Pengembalikan pasukan tersebut dipimpin langsung Kapolres Muara Enim AKBP M Aris, Kamis (07/03).
Baca Juga:
Pengembalian personel Polres OKU dan OKUT, bersamaan dengan pengembalian personel Polres Lahat, Muba dan Mura, yang juga diperbantukan melakukan pengamanan Pemilukada Muara Enim.
Kapolres Muara Enim AKBP M Aris mengatakan, pengembalian pasukan Polres satuan samping tersebut, karena masa tugas mereka membantu pengamanan Pemilukada sudah selesai.
MUARA ENIM - Dengan adanya aksi pembakaran Mapolres OKU dan Mapolsek lainnya, yang diduga dilakukan oknum TNI, membuat Polres Muara Enim, mengembalikan
BERITA TERKAIT
- Guru Vokalis Band Sukatani Dipecat, P2G Marah Besar
- Peduli Kesehatan Mental Pelaut, PIS Gandeng Federasi Internasional
- Lari jadi Tren di Masyarakat, Waka MPR: Harus Didukung Upaya Wujudkan Udara Bersih
- Pemprov Jateng Berkomitmen Berikan Tali Asih Bagi Anak-anak Penghafal Al-Qur'an 30 Juz
- Honorarium Honorer di Bawah Rp 500 Ribu, Gaji PPPK Paruh Waktu Piro?
- Nakhodai IKA PMII, Fathan Subchi Siap Wujudkan Indonesia Emas 2045