Polresta Pekanbaru Edukasi Warga Binaan Tentang Bahaya Narkoba & Pentingnya Pemilu Damai
Kamis, 03 Oktober 2024 – 13:55 WIB
“Sosialisasi ini sangat bermanfaat bagi warga binaan kami," katanya.
Dia mengatakan pengetahuan tentang bahaya narkoba dan pentingnya pemilu damai akan membantu warga binaan menjadi pribadi yang lebih baik dan berperan aktif dalam masyarakat.
Kegiatan sosialisasi ini mendapat sambutan positif dari para warga binaan. Mereka terlihat antusias mengikuti sesi tanya jawab dan diskusi.
Harapannya, kegiatan seperti ini dapat terus dilakukan secara berkala untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang bahaya narkoba, dan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban. (mcr36/jpnn)
Satresnarkoba Polresta Pekanbaru mengedukasi warga bonaan Lapas Perempuan Kelas IIA Pekanbaru.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Markas Judol di Leuwipanjang Bandung Digerebek, Berkamuflase jadi Toko Pakaian
- Terungkap! Wanita Tewas di Pekanbaru Ternyata Dibunuh Suami Siri, Nih Pelakunya
- 5 Berita Terpopuler: Siap-Siap Perubahan Penempatan Guru PPPK, Ada yang Menolak, Ternyata
- Penyelesaian Judi Online Cuma 1, Tergantung Penegak Hukumnya
- Viral Polisi Pangkat Kompol Dibentak Pemotor di Kediri, Pelaku Ternyata
- Polisi Ungkap Fakta soal Pelaku Carok di Sampang, Kapolri Beri Atensi