Polrestabes Makassar Perketat Pengamanan Gereja
Kamis, 29 September 2011 – 05:22 WIB

Polrestabes Makassar Perketat Pengamanan Gereja
"Jumlah personil yang kita tempatkan untuk melakukan pengamanan di gereja bervariasi. Kalau jumlah jemaahnya banyak, bisa kita tempatkan personil lebih dari dua orang. Sementara kalau sedikit, bisa saja cuma satu orang," katanya.
Baca Juga:
Untuk pengamanan gereja itu, petugas kepolisian kata Hotman juga akan melibatkan bantuan komunikasi kepolisian (bankompol) pada setiap wilayah. Dia berharap, melalui pengamanan gereja ini, situasi keamanan di daerah ini tetap terjamin. (sah)
MAKASSAR - Jajaran Polrestabes mulai memperketat pengamanan sedikitnya 111 gereja di kota Makassar. Langkah itu dilakukan polisi mengantisipasi adanya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung