Polri Beber Peran 13 Terduga Teroris Jaringan Riau
Selasa, 15 Juni 2021 – 23:11 WIB

Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divisi Humas Polri Brigjen Pol Rusdi Hartono, Selasa (15/6/2021). Foto: ANTARA/Laily Rahmawaty
Ketigabelas terduga ini diketahui anggota jaringan teroris JI yang memiliki keterkaitan dengan ISIS.
Kemudian, kata Rusdi, kelompok teroris JI Riau ini telah melakukan kegiatan-kegiatan pelatihan penggunaan senjata tajam maupun senjata api.
Baca Juga: Booking Cewek Cantik Lewat Aplikasi MiChat, Tak Disangka, yang Datang Malah Waria Ganas
Rusdi juga mengatakan kelompok JI di Riau memiliki keterkaitan dengan 22 terduga teroris kelompok JI yang ditangkap di Jawa Timur pada Januari 2021 lalu.(antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Mabes Polri membeberkan peran 13 terduga teroris jaringan Jemaah Islamiyah (JI) yang ditangkap di Riau beberapa waktu lalu.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Wajah Baru di Polda Jateng, 2 Jenderal Melesat ke Mabes Polri
- Video Napi Dugem di Sel Bikin Heboh, Kanwil Ditjenpas Riau Angkat Bicara