Polri Bentuk Tim Medis Khusus Rawat Perusuh di Mako Brimob
Jumat, 11 Mei 2018 – 21:59 WIB
Sebelumnya Polri sempat menyebut Abu Afif selaku tersangka kasus bom Pandawa sebagai pemicu kerusuhan di Rutan Mako Brimob. Atas provokasinya, para narapidana lainnya pun ikut terpancing emosi.
"(Abu Afif) dia yang pertama kali memprovokasi. Ngobrak-ngabrik (sel), yang teriak ada titipan makanan," ujar Kadiv Humas Polri Iren Setyo Wasisto di Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat.
Akibat kerusuhan ini, enam orang tewas terdiri dari lima orang anggota Polri dan satu narapidana teroris. (mg1/jpnn)
Salah satu biang rusuh di Rutan Mako Brimob Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat adalah narapidana teroris Wawan Kurniawan alias Abu Afif.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Sebaiknya Hindari Melintas di Kawasan Mako Brimob Pagi Ini
- Polri Gelar Rekayasa Lalin Selama Apel Mantap Brata di Mako Brimob, Ini Jalur Alternatifnya
- Makacih Oom..., Spanduk 'Pamanku Pahlawanku' Terpasang di Dekat Mako Brimob
- Eks Napiter Ini Minta Kelompok Teroris jangan Berulah Saat Pemilu 2024
- Napi Terorisme Muhammad Fajar AP Dibebaskan dari Penjara, Lihat Penampilannya
- Terungkap, Ferdy Sambo Tidak Berkutik saat Dilabrak Benny Ali di Mako Brimob