Polri Beri Sinyal Restui Gaga
Selasa, 22 Mei 2012 – 06:28 WIB

Polri Beri Sinyal Restui Gaga
"Jika tiga hari sebelum pelaksanaan tidak dipenuhi, tidak akan kami berikan, karena akan menyulitkan personel di lapangan. Paling lambat tujuh hari sebelum pelaksanaan harus bisa melengkapi administrasi," katanya.
Saat ini, Polda Metro Jaya baru menerima surat izin dari panitia pelaksanaan untuk izin keramaian. Surat itu dikirim tanggal 5 Mei lalu. Sementara surat perizinan lainnya belum. Mabes Polri berharap panitia pelaksana bisa melengkapi beberapa syarat tersebut.
"Silahkan dilengkapi persyaratan. Bila perlu diperlihatkan kepada masyarakat dengan jaminan bahwa apa yang dikhawatirkan masyarakat tidak benar dan itu tidak bermasalah. Kalau memang berketentuan, kita akan berikan. Yang penting dia harus mengurus kelengkapan administrasi," katanya.
Sumber Jawa Pos menyebut, polisi 90 persen akan mengizinkan konser Lady Gaga. "Kami sudah konsultasi dengan Majelis Ulama Indonesia, menurut para pengurusnya tidak apa-apa asalkan dijaga dengan baik," kata seorang perwira Baintelkam Polri kemarin.
JAKARTA - Mabes Polri mulai melunak terkait perizinan konser Lady Gaga. Rapat antara Mabes Polri dan Polda Metro jaya dilakukan secara maraton. Mabes
BERITA TERKAIT
- Sheila Dara Terlibat, Sore: Istri dari Masa Depan Umumkan Jadwal Tayang
- Unggah Laporan MSF, Angelina Jolie Mengutuk Serangan di Gaza
- Pendaftaran Epson International Pano Awards ke-16 Dibuka, Yuk Buruan Daftar!
- Pentas Kejutan The Chainsmokers di Kampus Arizona Berujung Penggerebekan
- Gitaris Seringai Dimakamkan di Indonesia, Jenazah Tiba Jumat
- Segera Nikahi Vika Kolesnaya, Billy Syahputra akan Pindah ke Belarusia?