Polri Jamin Stabilitas Harga Pangan Selama Ramadan
Rabu, 26 Februari 2025 – 21:24 WIB

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Foto : Ricardo/JPNN.com
Menurut Sigit, Kepolisian juga memastikan stok atau ketersediaan beras maupun bahan pokok selama Ramadan. Untuk tahun ini diharapkan bahan pangan tak hanya tercukupi, namun berlimpah untuk masyarakat.
"Harapan kita jelas masyarakat yang melaksanakan puasa betul-betul bisa mendapatkan harga sembako sesuai HET. Karena sesuai Pak Menko, semua tidak hanya cukup, tetapi banyak," jelas Kapolri. (cuy/jpnn)
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyebut Polri bakal memastikan stabilitas harga pangan selama Ramadan.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Menurun, Cabai Masih Tinggi
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional