Polri Janji Tertibkan Senjata Dinas Anggota
Minggu, 06 Mei 2012 – 07:04 WIB

Polri Janji Tertibkan Senjata Dinas Anggota
Penulis buku Jangan Bosan Kritik Polisi itu menambahkan, masyarakat sudah semakin cerdas dan bisa menjadi "wartawan" dengan alat sederhana. "Kalau melihat arogansi aparat, rekam saja, lalu diupload ke internet agar atasannya bisa menindak," katanya.
Pekan lalu, di youtube juga ramai digunjingkan soal aksi kapten TNI AD berinisial MA yang konflik dengan pemotor. MA sekarang masih diperiksa di Polisi Militer Kodam Jaya. (rdl)
JAKARTA - Mabes Polri berjanji akan lebih menertibkan penggunaan senjata api yang dibawa berdinas oleh para anggotanya. Tes ulang akan segera dilaksakan
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Pencari Ikan di Blitar Tewas Setelah Masuk ke Lumpur
- PPATK Apresiasi Kinerja Pemerintah dan Polri dalam Penindakan Judi Online
- Cegah Penyakit Tidak Menular, Remaja Diminta Terapkan Pola Makan Gizi Seimbang
- Buku 'Siapa Bayar Apa Untuk Transisi Hijau?, Mengulas Tantangan Pembiayaan Energi
- Tingkatkan Layanan Kesehatan, Program SAFE HANDS Diluncurkan di NTB
- Gubernur Luthfi Siapkan Penerbangan Perintis ke Karimunjawa dan Blora