Polri Janji Transparan Tangani Susno
Rabu, 21 April 2010 – 14:54 WIB
JAKARTA- Mabes Polri berjanji akan transparan dalam menagani kasus Gayus Tambunan, yang kini mulai menarik mantan Kabareskrim Polri Komjen (pol) Susno Duaji, sebagai saksi. Janji itu disampaikan langsung Kadiv Humas Polri irjen (pol) Edward Aritonang, kepada wartawan di Mabes Polri, Rabu (21/4). Edward Aritonang menyebut Mabes Polri akan selalu menginformasikan kepada publik setiap tahapan yang telah dilakukan dalam penaganan kasus itu. "Karena ini telah menjadi masalah publik, polri tidak akan menutup-menutupi," ujarnya. tersangka seperti isu yang banyak beredar. "Pak Susno Duaji dimintai keterangan terkait sindikasi markus kasus Gayus Tambunan," tambahnya.
Baca Juga:
Dikatakan, hingga saat ini pihaknya masih memeriksa jenderal bintang tiga itu selaku saksi dan belum ada peningkatan status menjadi
Baca Juga:
JAKARTA- Mabes Polri berjanji akan transparan dalam menagani kasus Gayus Tambunan, yang kini mulai menarik mantan Kabareskrim Polri Komjen (pol)
BERITA TERKAIT
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Tersangka Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Bakal Dijerat Pasal Berlapis
- Waket Komisi VIII DPR-LDII Ingatkan Persoalan Kebangsaan Hadapi Tantangan Berat
- Dugaan Plagiarisme di Bawah Sumpah Ahli Kejagung, Tom Lembong Disebut Diuntungkan
- Usut Kasus Korupsi di Kalsel, KPK Panggil Ketua DPRD Supian