Polri Kerahkan 1.165 Personel Gabungan Kawal Kepulangan Paus Fransiskus
Jumat, 06 September 2024 – 10:28 WIB

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indradi. Foto: Romaida/JPNN.com
Ketiga, kepada masyarakat yang akan menyaksikan kepulangan Paus Fransiskus agar selalu berhati-hati dengan menjaga barang bawaan dan perhiasaan agar tak menjadi korban tindak kejahatan.
"Bagi anggota yang bertugas melakukan pengamanan agar mengedepankan tindakan humanis," kata dia. (cuy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Sejumlah personel gabungan dikerahkan untuk mengawal proses kepulangan Paus Fransiskus.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Arus Mudik Lebaran Lancar, Anggota DPR Apresiasi Kerja Keras Korlantas Polri
- Perusahaan Travel Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Dugaan Penipuan
- Iwakum Desak Kapolri Evaluasi Aparat Pascainsiden Penggeledahan Wartawan Peliput Demo
- Dirut ASABRI: Kesehatan & Keselamatan Para Pejuang Negeri Adalah Prioritas Utama Kami
- Jangan Percaya Oknum yang Janjikan Jalan Pintas Jadi Polisi, Sahroni: 100% Penipuan
- Solidaritas Masyarakat dan Keluarga Polri Mengalir untuk Korban Penembakan yang Dilakukan Oknum TNI