Polri Kirim Anggota Densus 88 ke Turki

Polri Kirim Anggota Densus 88 ke Turki
Densus 88. Foto: dok jpnn

"Karena hanya tersebar foto itu. Tidak diketemukan di TKP itu orangnya," jelasnya.

Di samping itu, Awi juga memastikan, hubungan penyelidikan dengan Interpol dan kepolisian Turki tidak melewati Kementerian Luar Negeri (Kemenlu). Penyelidikan digelar antar hubungan polisi.

"Kordinasinya langsung Interpol, police to police bukan melalui Kemenlu," tandasnya. (Mg4/jpnn)


 Aparat kepolisian Istanbul, Turki, menemukan beberapa paspor Indonesia di lokasi aksi teror malam Tahun Baru 2017 lalu.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News