Polri Sebut Belum Ada Indikasi Korupsi Kasus Jembatan Kukar
Rabu, 01 Februari 2012 – 20:40 WIB

Polri Sebut Belum Ada Indikasi Korupsi Kasus Jembatan Kukar
JAKARTA -- Kepolisian menilai belum ada indikasi korupsi terkait robohnya jembatan Kutai Kertanegara, Kalimantan Timur, beberapa waktu lalu.
"Belum ada indikasi korupsi," tegas Kepala Bagian Reserse Kriminal (Kabareskrim) Mabes Polri, Komisaris Jendral (Komjen) Pol Sutarman usai rapat kerja dengan Komisi III DPR, Rabu (1/2) di Jakarta kepada wartawan.
Dijelaskan Sutarman, pada saat ini polisi masih pada posisi mencari penyebab runtuhnya jembatan itu.
Menurutnya, saat ini jembatan itu baru bisa diangkat. Ia mengatakan dalam pemeriksaan laboratorium forensik juga melibatkan jasa ahli konstruksi ITB, dan lainnya. "Ini untuk mengetahui penyebab dan siapa menyebabkannya runtuh," katanya.
JAKARTA -- Kepolisian menilai belum ada indikasi korupsi terkait robohnya jembatan Kutai Kertanegara, Kalimantan Timur, beberapa waktu lalu.
BERITA TERKAIT
- Kapan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu? Kepala BKN Menjawab
- Diperiksa KPK, Windy Idol: Saya Punya Keluarga dan Pekerjaan Rusak Semua
- Berbelasungkawa Meninggalnya Paus Fransiskus, Hasto: Beliau Tokoh Perdamaian Dunia
- Pemda Ogah Usulkan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu, BKN Pastikan NIP Tidak Diterbitkan
- KSBSI Pastikan Aksi May Day Bakal Berlangsung Damai Meski Suarakan Upah Bermasalah
- Ketum GP Ansor: Ganggu Ketahanan Pangan, Hadapi Banser Patriot!