Polri Tak Keluarkan Izin Keramaian Nonton Bareng G30S/PKI, Keselamatan Jiwa Masyarakat yang Paling Utama
Selasa, 29 September 2020 – 00:59 WIB

Karo Penmas Polri Brigjen Pol Awi Setiyono. Foto: Antara
"Mengapa soal pemutaran film Pengkhianatan G-30-S/PKI diributkan? Tidak ada yang melarang nonton atau menayangkan di TV. Mau nonton di YouTube juga bisa kapan saja. Tidak usah menunggu bulan September," kata Mahfud melalui cuitan di akun twitter @mohmafudmd, Minggu (27/9). (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Karo Penmas Polri Brigjen Pol Awi Setiyono menegaskan tidak akan mengeluarkan izin keramaian untuk kegiatan nonton bareng film pengkhianatan G30S/PKI.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Soal Lagu Bayar Bayar Bayar, GPA Ungkit Peran Polisi Saat Banjir & Penanganan Covid-19
- Isu COVID & Lab Wuhan Mencuat Lagi, China Gercep Membela Diri
- Sidang Tuntutan Korupsi APD Covid-19 di Sumut Ditunda, Ini Masalahnya
- Trump Bikin Gebrakan Hari Pertama, Langsung Teken Keppres agar AS Keluar dari WHO
- Kasus Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Ada yang Anak-anak
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah