Polsek Mandau Distribusikan Logistik Pemilu, Ini Perinciannya
Selasa, 13 Februari 2024 – 15:55 WIB

Polsek Mandau dibantu BKO Polres Bengkalis dan BKO Polda Riau melaksanakan pengawalan pendistribusian logistik Pemilu 2024 dari Gudang PPK Bathin Solapan menuju Gudang PPS Desa Bathin Solapan. Foto: dokumentasi Polsek Mandau
Pelaksanaan itu harus sesuai dengan Peraturan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Nomor 8 Tahun 2022.
Hairul menjelaskan kepada seluruh KPPS yang baru dilantik mengenai cooling system yang merupakan salah satu langkah strategis dalam rangka upaya menciptakan pemilu aman dan damai 2024.
“Cooling system sangat penting untuk diterapkan pada tahun-tahun politik seperti sekarang ini,” ucap Hairul, dalam keterangannya, Minggu (4/2) lalu. (mcr4/jpnn)
Polsek Mandau dibantu BKO Polres Bengkalis dan BKO Polda Riau melaksanakan pengawalan pendistribusian logistik Pemilu 2024
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Irjen Pol Rudi Setiawan Jadi Kapolda Jabar, Begini Rekam Jejak Jenderal Bintang 2 Itu
- Haidar Alwi: TNI-Polri Peringkat 5 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia
- Polri Kerahkan Pesawat dan Helikopter Mencari Korban Pembantaian KKB
- Kurir Pengirim Paket Kepala Babi ke Kantor Tempo Diperiksa Polisi, Begini Hasilnya
- Berkas Kasus Pagar Laut Dilimpahkan ke Kejagung, Polisi Belum Temukan Kerugian Negara
- PUI Apresiasi Kinerja Polri dalam Pengamanan Arus Balik Lebaran 2025