Polusi Lalu Lintas Penyebab Asma Kronis
Senin, 25 Maret 2013 – 12:29 WIB
PENELITIAN yang dirilis oleh Europen Respiratory Journal mencocokkan data kesehatan lokal dengan paparan polusi lalu lintas di beberapa kota yakni di Barcelona, Bilabao, Granada, Roma, Stockholm dan Wina.
Para peneliti ini menemukan bahwa 14 persen penyebab Asthma kronis pada anak-anak mungkin disebabkan oleh orang-orang yang tinggal di dekat jalan yang sibuk dan terkena polusi lalu lintas.
Baca Juga:
"Kami memperkirakan rata-rata 33.250 kasus Asthma ( 14 persen penderita Asthma pada anak anak ) disebabkan oleh polutan jalan. Dengan kata lain kasus ini tidak akan terjadi jika anda tidak tinggal di dalam zona penyangga atau jika polutan tidak ada," tulis para peneliti, dilansir AFP Minggu, (24/3).
Selain itu Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) melaporkan bahwa asap rokok juga menjadi penyebab kasus Asthma pada anak-anak yang diperkirakan mencapai 18 persen dari kasus yang ada.(fny/jpnn)
PENELITIAN yang dirilis oleh Europen Respiratory Journal mencocokkan data kesehatan lokal dengan paparan polusi lalu lintas di beberapa kota yakni
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 4 Manfaat Jahe Merah, Pria Wajib Mengonsumsinya
- 3 Bahaya Makan Terong Berlebihan, Penyakit Ini Bakalan Mengintai Anda
- 3 Herbal Ini Bikin Asam Urat Tidak Berkutik
- 5 Manfaat Pare Campur Jeruk Nipis, Bikin Kolesterol Ambyar
- 5 Manfaat Kacang Almond, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- 5 Bahaya Mengonsumsi Bayam Berlebihan, Penyakit Ini Bakalan Mengintai Anda