Polusi Udara Jakarta Kian Parah, DPRD DKI Bakal Terapkan WFH
Kamis, 17 Agustus 2023 – 17:39 WIB

Ilustrasi - Kualitas udara Jakarta terus memburuk. (Foto: Antara, Fauzan)
Adapun WFH juga diterapkan bagi ASN di lingkungan Pemprov DKI Jakarta yang tidak bersentuhan dengan pelayanan publik mulai 21 Agustus hingga September.
WFH itu bertujuan untuk menekan tingkat mobilisasi saat pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi atau KTT ASEAN pada 5-7 September. (mcr4/jpnn)
Prasetyo Edi Marsudi bakal menerapkan kebijakan bekerja dari rumah atau work from home (WFH) bagi ASN dan karyawan di DPRD DKI.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: ASN & Honorer Mendukung Tata Kelola Guru Diambil Pusat, Ketum PGRI Memohon kepada Mendikdasmen
- Perpres Tukin Dosen & ASN Kemdiktisaintek Terbit, 3 Menteri Ungkap 5 Poin Penting
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Begal Beraksi Lagi di Ibu Kota Jakarta
- Gegara Cipratan Air, ASN Banyuasin Adu Jotos dengan Seorang Pria, Lihat!
- Demokrat: 5 Pansus Baru Penting untuk Atasi Masalah Krusial Jakarta